Bagaimana cara menulis dan menerbitkan buku?
Explore Perpustakaan Nasional Indonesia dan Bincang santai tentang Menulis Hallo sahabat literasi yang doyan menulis meski sekedar kata, yang hobby menulis meski hanya pengisi waktu sepi, yang suka bikin fiksi atau tulisan yang bikin pembacanya baperan dan jatuh cinta dengan tulisanmu. Nah ini namanya kamu sudah berhasil bikin tulisan, buktinya saja ada yang sampai baperan. Membicarakan mengenai tema kepenulisan, kita diajak untuk berbagi tentang dunia literasi. Tentu saja tidak jauh dengan buku-buku, menulis, membaca novel-novel fiksi maupun non fiksi. Dan sebagainya yang berhubungan dengan buku. Kali ini aku mau berbagi sedikit pengalaman saja. Semoga membacanya nanti tidak bikin membosankan. Karena kalau kebanyakan juga ada yang buat bosan bukan? Semoga saja tidak. Mengikuti kegiatan Workshop, sebenarnya tidak cuma sekali ini buat aku. Sudah beberapa kali dan aku senang sekali kalau mendatangi acara-acara seperti itu. Pastilah datang untuk menghadiri. Dan Workshop kali ini di...
Komentar
Posting Komentar